Sukabumi, Tren24reportase.com-Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 3,0 mengguncang wilayah Sukabumi, Jawa Barat, pada Selasa (16/1/2024) pagi.
“Gempa Mag:3.0, 16-Jan-2024 05:04:26WIB,” tulis BMKG melalui akun resminya di media sosial X.
Lokasi koordinat gempa berada pada 6.73 LS-106.56BT. Pusat gempa 28 km Timur Laut Kabupaten Sukabumi.
Kedalaman gempa 10 Km. “BMKG Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data,” tulis BMKG.(red)
More Stories
Lampung Timur Rayakan Hari Lingkungan Hidup dengan Aksi Nyata
DPC PKB Lampung Timur Gelar Jum’at Berbagi Kepada Masyarakat Kurang Mampu
Bupati dan Gubernur Jambi Kunjungi Korban Kebakaran di Sungai Dualap